Lowongan Kerja Terbaru PT Toyota Astra Motor Officer Development Program (ODP) 2025

  • Diposting oleh:
  • Diposting pada:
  • Kategori:
    D3, S1D3, S1

PT Toyota-Astra Motor (TAM) merupakan Agen Tunggal Pemegang Merek (ATPM) untuk mobil Toyota dan Lexus di Indonesia. Perusahaan ini adalah hasil joint venture antara PT Astra International Tbk dan Toyota Motor Corporation, Jepang, masing-masing memiliki saham sebesar 50%. Dengan pengalaman lebih dari 30 tahun, TAM telah berkontribusi besar dalam pengembangan industri otomotif di Indonesia serta menciptakan banyak lapangan pekerjaan, termasuk dalam industri pendukungnya.

Fasilitas Produksi PT Toyota-Astra Motor

PT Toyota-Astra Motor memiliki berbagai fasilitas produksi canggih, termasuk:

  • Pabrik Stamping, Casting, Engine, dan Assembly di kawasan industri Sunter, Jakarta.
  • Pabrik Karawang yang diresmikan pada tahun 1998, menggunakan teknologi terbaru untuk meningkatkan kualitas dan kapasitas produksi.

Dengan komitmen terhadap inovasi dan teknologi mutakhir, TAM terus memperkuat posisinya sebagai pemimpin industri otomotif di Indonesia.

Lowongan Kerja PT Toyota-Astra Motor

Dalam rangka memperkuat tim profesionalnya, PT Toyota-Astra Motor kembali membuka lowongan kerja terbaru pada Februari 2025. Perusahaan mencari talenta terbaik yang siap berkembang bersama dan mengisi posisi strategis sesuai dengan kualifikasi yang dibutuhkan.

Lowongan Kerja Terbaru PT Toyota Astra Motor Tahun 2025

Posisi:

Officer Development Program (ODP)

Requirements :

  • S1/S2
  • GPA > 3,00; Max 27 years
  • Fluent in English, both oral and written
  • Proficient in using Microsoft Office
  • Preferable those with organizational experience

Open For :

  • Science (Mathematics / Statistics)
  • Information Technology (IT)
  • Social (Accounting / Economics / Marketing / Management / Business Administration / Communication / Branding / Digital Marketing / Digital Business)
  • Engineering (Industrial / Civil / Eletrical / Mechanical)
  • Any major is welcome to apply!

CAMPUS HIRING

Event Timeline :

  • 05-16 Feb 2025 (Online Registration & Apply Period)
  • 19 Feb 2025 (Aula Gedung 2, Lantai 4 UNPAD, Jl. Dipatikur No. 5 Bandung)
  • 08.00 – 12.00 Pyschotest (Only shortlisted candidates)
  • 13.00 – 15.00 Company Sharing and Interview Annoucement (Open for Public)

COMPANY SHARING SESSION:

  • Company Sharing Session
  • Topic: TAM Company Profile and the Importance of Public Speaking & Communication at Work
  • February 19th, 2025
  • 1:00 PM – 3:00 PM
  • Aula Gedung 2, 4th Floor UNPAD Dipatiukur
  • Featuring Lukman Cassindy, Alumni FISIP UNPAD 2007
  • Open for Public
  • Register now at: bit.ly/CompanySharingTAM2025-UNPAD
  • *Open to all majors* (preferably Engineering, Economics, and Science).

Bagi Anda yang berminat, silahkan melakukan pendaftaran secara online: Daftar

Jangan Lupa Bergabung melalui telegram kami disini Loker Telegram 2025
Hati-hati dan Waspada Terhadap Penipuan Lowongan Kerja, Dalam Rekrutmen Kerja Tidak dikenakan Biaya Apapun. Jika anda menemukan Lowongan yang terindikasi Penipuan, Silakan hubungi kami melalui email cs@jobme.id agar lowongan tersebut dihapus. Kami berharap agar kalian cepat mendapatkan pekerjaan, Terima kasih.